Usaha Barang Bekas

Usaha Barang Bekas...
Usaha barang bekas tak pernah padam meskipun terkadang mengalami kenaikan harga yang signifikan, sewaktu-waktu harga turun tak ter-elakkan tapi terkadang bisa melonjak tajam.  Penjual besi bekas yang sudah malang melintang dan memiliki modal tinggi tak akan memperdulikan naik dan turunnya harga besi bekas, sehingga saat harga besi bekas turun penjual biasanya menyetoknya untuk dalam beberapa waktu lama sehingga menjadi karatan, besi yang berkarat akan semakin berat dan nilai jualnya pun akan mahal.

Seperti apakah kondisi harga besibekas dan barang bekas yang lainnya di tahun 2017 ini? Kami akan informasikan list harga macam-macam barang bekas seperti plastik, kertas, besi dan yang lainnya terbaru bulan maret 2017 sebagai referensi bagi anda yang sedang berbisnisbarang bekas dan sedang menyimpannya dirumah untuk dijadikan bisnis barangrongsok.  

List Harga terbaru barang bekas atau rongsok 2017 dari aneka macam barang rongsokan :

- Rosok Koran bekas  ( Rp 2.500/kg  )
- Rosok Kertas HVS/SWL ( Rp 2.000/kg ) turun
- Rosok Kertas CD/Buram (Rp  1.500/kg )
- Rosok Buku Campur (Rp  1.800/kg )
- Rosok Majalah, kertas marga ( Rp 1.200/kg ) turun
- Rosok Kardus   ( Rp 2.050/kg ) turun
- Rosok sak semen   ( Rp 2.700/kg )
- Rosok Besi A     ( Rp 2.200/kg ) naik
- Rosok Besi B     ( Rp 1.200/kg ) naik
- Rosok Tembaga TS ( Rp 53.000/kg )
- Rosok Tembaga BC ( Rp 50.000/kg )
- Rosok Tembaga TB ( Rp 42.000/kg )
- Rosok Kuningan     ( Rp 32.000/kg )
- Rosok Alumunium kaleng  ( Rp 10.500/kg )
- Rosok Alumunium panci  ( Rp 12.000/kg )
- Rosok Putihan/HDPE  ( Rp 4.100/kg )
- Rosok Atom warna keras ( Rp 200/kg )
- Rosok Atom Campur   ( Rp 2.300/kg )
- Rosok Gelas Bening   ( Rp 3.000/kg )
- Rosok Gelas Campur   ( Rp 2.200/kg )
- Rosok Botol plastik ( Rp 2.200/kg )
- Rosok Atom hitam   ( Rp 1.000/kg )
- Rosok Pralon   ( Rp 900/kg )
- Rosok Sandal   ( Rp 700/kg )
- Rosok Kaleng  ( Rp 1.100/kg  ) naik
- Rosok Seng   ( Rp 500/kg )
- Rosok Karpet plastik  ( Rp 800/kg )
•- Rosok Beling Bening (Rp  400/kg )
•- Rosok Beling Coklat (Rp  200/kg )
•- Rosok Beling Campur ( Rp 150/kg )
•- Rosok Plastik Bening Campur ( Rp 1.500/kg )
•- Rosok Plastik Kresek ( Rp 500/kg )
•- Rosok Plastik Kemasan ( Rp 100/kg )
•- Aki ( 10.000/kg)  aki kecil boleh ada airnya, yang besar wajib kering
•- Monitor komputer ( 25.000/unit)
•- Monitor LCD (15.000/unit)
•- CPU komplit ( 20.000/unit)
•- Mainboard ( 15.000/biji)
•- HP bekas ( 50.000/kg)
•- Jelantah Minyak Goreng (Rp  .../kg )
•- Lampu TL Bekas 2U  (Rp. 500/biji) selain merk cina
•- Lampu TL Bekas 3U  (Rp. 1.000/biji)selain merk cina
•- TV bekas (harga perunit)
•- Kulkas bekas (harga perunit)


NB:
List harga diatas tadi sewaktu-waktu bisa berubah tergantung pasang surut kondisi di pasaran barang bekas.  Bisa juga berbeda di beberapa daerah tergantung dari permintaan dan juga jarak lokasi dengan tempat pengolahan daur ulang barang bekas.